Monday, April 7, 2008

Spread the Love

"Send this message to 10 friends and
see what happens to your life on the 4th day, your life will improve"


G sedih campur kesel tiap kali terima sms or email yang di bawahnya ada tulisan kayak di atas, ato tulisan2 senada. Lebih sebel and sedih lagi kalo isi dari mail itu adalah bersimfoni dengan cinta Tuhan. G ga ngerti apa tujuan si pembuat email. Kalo dia mo menunjukkan bahwa kasih Tuhan itu indah, knapa musti dikasi embel2 tulisan yang bernada mengancam sperti itu?

Tulisan yang g tulis di atas, masih bisa dibilang 'wajar'. Ada yang lebih 'sembrono'. Ada satu imel yang membawa nama Paus dan mimpinya n bagi siapa yang ga meneruskan pesan dalam imel itu akan tertimpa musibah. Geez....

Haloooo? Para pembuat imel seperti itu, kalo tujuan kalian adalah untuk membuat orang menyadari betapa indah kasihNya, knapa musti memberi embel2 itu? Kasih Tuhan tersebar bukan dengan paksaan or ancaman.

Hidup kita adalah rencanaNya. Apa pun yang terjadi di dalam hidup adalah kehendakNya, yang g yakinin akan selalu indah pada waktuNya. Kita hidup bukan dari imel or sms seperti itu. Kita hidup karena kehendakNya. Kalapun setelah mem-forward kemudian ada keajaiban dalam kehidupan kita, itu bukan karena imel2 tadi, tapi karena memang rencanaNya. Menurut g, kalo kita tersentuh dengan isi email itu, karena g juga sering baca kisah2 yang indah or kata2 motivational yang bener2 bagus, alangkah baiknya kalo tulisan embel2 yang ga bener itu dihapus dulu.

Let's spread God's words, God's love with love.

6 comments:

Anonymous said...

salah kasi commet ya di bawah donk! hehe.
maap...

tintabiru said...

Aminnn...
Keselamatan kita tuh semata-mata karena kasih dan anugrahnya kok Hans..

NB: Kirimkan comment ini ke 10 orang blogger maka anda akan ditimpuk pake sendal..

Anonymous said...

iyaaa..sering banget juga dapet begituan..tapi sering juga q nggak gubris, cuman q bales ke orang yang kirim, thanks :D *ngabisin pulsa aja laaa

Judith said...

Dari dulu kalo aku dapet pesan berantai gitu nggak tak gubris Hans. Embel2nya toh nggak terjadi apa2,hihihi ...

Anonymous said...

@mia : nah loh....

@wireless : thx 4 dropping by. but sorry, i just speak indonesian and english. and i guess urs is spanish. i'm sorry i dun understand what u wrote. but, thanks again...

@tintabiru : setuju banget... wah... sendalnya kanan kiri ga? kalo lengkap, boleh d...

@elmo : kalo pesennya bagus, difwd gpp kayanya. cm diilangin aja 'embel2'nya...

@judith : betul banget....

Pitshu said...

yang nentuin hidup kita bukan, berdasarkan fw dari e-mail - email itu hahahaha :D

emang kadang aneh dech!